Ditulis oleh: Ditulis pada: Monday, January 14, 2019
RPP Tematik Kelas 6 Tema 6 subtema 1 Kurikulum 2013 Revisi 2018. Seperti biasanya, kami mencoba menyediakan perangkat pembelajaran untuk guru sekolah dasar SD/MI. RPP disusun berdasarkan buku guru K13 edisi revisi 2018.
Berikut merupakan ruang lingkup pembelajaran pada yang terdapat pada buku pegangan guru tema 6 subtema 1, yaitu meliputi :
- Pembelajaran ke 1
- Menceritakan pelaksanaan kewajiban sebagai warga negara
- Menjelaskan makna proklamasi kemerdekaan dalam upaya membangun masyarakat Indonesia yang sejahtera
- Menyampaikan perkiraan informasi berdasarkan kata kunci pada judul bacaan
- Pembelajaran ke 2
- Menyanyikan lagu sesuai interval nada
- Menjelaskan interval nada dari sebuah lagu.
- Menuliskan interval nada dari sebuah lagu
- Menjelaskan ciri-ciri masa puber anak laki laki dan anak perempuan
- Menyebutkan kata kunci dan perkiraan informasi bacaan
- Pembelajaran ke 3
- Mengidentifikasi perilaku positif masyarakat
- Menyampaikan laporan makna proklamasi
- Menjelaskan pelaksanaan kewajiban sebagai warga negara
- Menyampaikan perkiraan proklamasi berdasarkan kata kunci sesuai judul bacaan
- Pembelajaran ke 4
- Menjelaskan interval nada pada lagu
- Menyebutkan kata kunci pada bacaan
- Menyampaikan perkiraan informasi bacaan
- Mengidentifikasi ciri-ciri pubertas pada anak perempuan dan anak laki-laki
- Pembelajaran ke 5
- Menyebutkan kata kunci sesuai judul bacaan
- Menyebutkan perkiraan informasi berdasarkan kata kunci bacaan
- Menjelaskan ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki
- Pembelajaran ke 6
- Menyebutkan perkiraan informasi sesuai kata kunci pada judul bacaan
- Menjelaskan pelaksanaan kewajiban sebagai warga negara
- Menjelaskan dampak pelaksanaan kewajiban sebagai warga negara
- Menuliskan daerah asal alat musik
- Menyanyikan lagu sesuai interval nada
RPP TEMATIK KELAS 6 TEMA 6 Rev. 2018 | ||
---|---|---|
NO | URAIAN | KET. |
1 | T6 Subtema 1 PB 1-6 | DOWNLOAD |
Demikian informasi yang dapat kami sampaikan, semoga bermanfaat. Apabila didalam RPP tersebut masih terdapat kekurangan atau kekeliruan dalam penyusunannya silahkan disempurnakan kembali, Terima kasih.